Kamis, 11 Februari 2016

Khasiat dan Manfaat Jus Mentimun untuk Kesehatan Tubuh

Manfaat Jus Mentimun. -Buah mentimun merupakan keluarga dari semangka dan melon. Sangatlah gampang untuk memperolahnya, harganya yang relatip murah dan banyak tersedia dipasaran.

Mentimun merupakan jenis sayuran yang banyak dimanfaatkan untuk terpi kecantikan. sealin dijadikan masker muka, mentimun juga bisa mengolahnya menjadi jus sayur yang enak,seger dan menyehatkan. mudah, simpel dan sederhana cara pengolahannya, kalian pun bisa menambahkan sayuran dan buah-buahan lain kedalam olahan jus kaian.

kandungan air dalam mentimun sangatlah berlimpah, inilah yang menjaga kita dari dehidrasi. selain itu jus mentimun memiliki manfaat dapat mendinginkan tubuh, membersihkan pencernaan, dan merawat kesehatan kulit daridalam.

inilah Khasiat Jus mentimun untuk kesehatan

www.tradisionalkesehatan.com
Mentimun rendah akan kalori, kaya akan silikon dan klorofin.  Serta kalium didalamnya membantu mengupas sisa metabolisme tubuh dan depoosit lemak. Bahkan mentiun sangat baik untuk kulit kering karena kekurangan cairan atau akibat sengatan sinar matahari, meringankan gangguan hati, menjaga kesehatan rambut dan kuku.

Berikut ini beberapa Manfaat Jus Mentimun Bagi Tubuh :

  • Manmpu mengurangi retensi cairan.
karena mentimun memiliki kandungan air hampir 97%. Asam caffeic dalam mentimun juga dapat dipercaya mengurangi peradangan dan membantu mengurangi kristalisasi asam urat. Jus mentimun dengan campuran jus wortel mampu mengurangi gejala rematik yang disebabkan oleh tingginya tingkat urat dalam tubuh.

  • Mampu melancarkan pencernaan seperti kembung
Hal ini tidak lepas dari kandungan serat dan air dari jus mentimun yang cukup tinggi. Jus mentimun juga memiliki asam melonat yang dipercaya dapat menghambat perubahan gula menjadi lemak, sehingga berat badan tubuh ideal dapat terjaga.

  • Mampu mengobati penyakit typus. 
caranya sangat gampang dengan meminum jus timun yang disaring sehari 3x mampu menyembuhkan penyakit typus. Hal ini tidak lain karena jus mentimun memiliki efek pendingin. 

  • Mampu menurunkan tekanan darah tinggi. 
caranya dengan mencampurkan sedikit madu pada jus mentimunnya. minumlah jus tersebut 2x sehari.

Meskifun bagitu banyaknya manfaat jus mentimun, ada sedikit efek samping yang harus diwaspadai. Apabila Anda gadis yang belum menikah supaya mengonsumsi jus mentimun dibatasi, apabila terlalu banyak akan berakibat pada keputihan.

JUS TIMUN WORTEL

Berikut salah satu resep jus timun yang dipadukan dengan wortel :

Bahan :

- 1 buah timun besar
- 1 buah wortel besar
- 1/8 nanas kupas

Cara membuat :
Pertama pastikan semua bahan bersih dari kotoran dan kuman, lalu potong-potong. Ambil sarinya menggunakan juicer.
Tuangkan kedalam gelas siap hidang.

Dari sedikit banyknya kandungan dan manfaat dalam jus mentimun apabila tidak diperaktikan dan mencoba membuat jus maka tidak bergunalh semua itu. Semoga apa yang kami tulis tentang Manfaat Jus Mentimun Bagi Tubuh bisa bermanfaat, lebih sayang pada tubuh anda serta lebih mencintai sayur dan buah-buahan.

Baca juga artikel kami terbaru Jus Merah Jingga Anti Kanker

Tidak ada komentar:

Posting Komentar