Minggu, 07 Juni 2015

Manfaat Susu Untuk Kulit Wajah

Manfaat Susu Untuk Kulit Wajah – Susu ini merupakan jenis minumam sehata yang sering dikonsumsi banyak orang dipagi hari. Karena memang susu ini kaya akan vitamin dan mineral yang bermanfaat untuk kesehatan tubuh. Namun, disisi lain susu ini sangat bermanfaat juga untuk kecantikan kulit, salah satunya untuk kecantikan kulit wajah. Maka dari itu, berdasarkan referensi saya akan share tentang manfaat susu untuk kulit wajah agar wajah dapat terihat lebih cantik.
Manfaat Susu Untuk Kulit Wajah
manfaat susu bagi kulit wajah
 
Kecantikan kulit wajah dapat Anda dapatkan dengan memanfaatkan susu. Mengapa demikian? Karena susu memiliki jenis kandungan yang sangat baik untuk kecantikan kulit. Apa saja kandungan tersebut? Ketahui selengkapnya dibawah ini.

Kandungan Yang Terdapat Didalam Susu

Susu ini memiliki banyak kandungan yang sangat baik untuk kesehatan dan kecantikan kulit wajah. Nah, inilah kandungan yang terdapat didalam susu yaitu sebagai berikut:
1.    Mengandung Vitamin
Kandungan vitamin yang terdapat didalm susu yaitu vitamin C, vitamin A, vitamin B6, vitamin D dan vitamin B1. Nah, vitamin ini selain bermanfaat untuk kesehatan tubuh beramanfaat juga untuk kecantikan kulit wajah.

2.    Mengandung Protein
Susu ini mengandung protein yang bermanfaat untuk kesehatan tubuh. Namun, oerlu diketahui kulit wajah yang cantik bisa didapatkan dengan kandungan protein yang terdapat didalam susu ini.

3.    Mengandung Kalium dan Kalsium
Kandungan kalium dan kalsium yang terdapat didalam susu ini sangat bermanfaat untuk menguatkan tulang.

4.    Mengandung Zat Besi dan Fosfor
Jika Anda ingin tubuh tetap kuat dan stamina tetap full, maka manfaatkanlah susu karena susu ini mengandung zat besi dan fosfor untuk kesehatan tubuh terutama dalam menjaga stamina agar tetap bugar.

5.    Mengandung Karbohidrat
Kandungan karbohidrat ini merupakan jenis kandungan yang terdapat didalam susu yang sangat dibutuhkan oleh tubuh.
Nah, itulah beberapa jenis kandungan yang terdapat didalam susu yang dapat bermanfaat untuk kesehatan tubuh dan juga untuk kecantikan kulit wajah. Oh iya, jika Anda mengetahui jenis kandungan lainnya yang terdapat didalam susu boleh dituliskan dikomentar.
Setelah diatas diketahu dari kandungan susu, nah sekarang saatnya untuk diketahui manfaat dari susu untuk kulit wajah. Apa saja manfaatnya? Ketahui lebih jelas dan lengkapnya dibawah ini.

Manfaat Susu Untuk Kulit Wajah

Susu ini kaya akan vitamin dan protein yang dapat bermanfaat baik untuk kesehatan tubuh maupun untuk kecantikan kulit. Nah, dalam hal ini susu dapat dimanfaatkan untuk kecantikan kulit wajah. Inilah manfaat tersebut, yaitu sebagai berikut:
1.    Bermanfaat Untuk Menghilangkan Pori-Pori
Pori-pori yang terdapat dikulit wajah ini ternyata dapat dihilangkan dengan memanfaatkan susu. Karena susu ini memiliki kandungan yang baik untuk menghilangkan pori-pori dikulit wajah. Nah, dengan hilangnya pori-pori tersebut dapat menjadikan kulit wajah lebih halus, mulus dan bebas dari yang namanya komedo Caranya: sediakan susu dan madu secukupnya. Setelah itu, campurkan kedua bahan tersebut, lalu aduk-aduk hingga merata. Jika sudah, oleskan pada kulit wajah secara merata. Diamkan selama 15-20 menit. Kemudian bilas dengan air hingga bersih. Lakukan cara ini secara rutin disetiap 3 kali dalam seminggu.

2.    Bermanfaat Untuk Menghaluskan Kulit Wajah
Wajah yang kasar dapat dihaluskan dengan memanfaatkan susu, hal ini juga bisa Anda lakukan untuk perawatan kulit wajah agar wajah tetap halus dan terlihat lebih cantik. Caranya: sediakan susu, madu, minyak esensial, dan air hangat secukupnya. Setelah itu, campurkan semua bahan tersebut, lalu aduk hingga merata. Jika sudah, gunaka campuran tersebut untuk mencuci muka. Lakukan cara ini secara rutin disetiap 2 kali dalam seminggu. Oh iya, cara tersebut juga dapat bermanfaat untuk menghaluskan kulit tubuh. Caranya sama dengan hal diatas tapi membuatnya dengan bahan yang lebih banyak lagi agar cukup untuk berendam atau sering disebut untuk mandi susu.

3.    Bermanfaat Untuk Mengangkat Sel Kulit Mati
Sel kulit mati yang terdapat dikulit wajah dapat diatasi dan dihilangkan dengan memanfaatkan susu. Karena dengan terangkatnya sel kulit matai, wajah akan terlihat lebih halus dan terlihat lebih cantik. Caranya: sediakan susu dan oatmeal secukupnya. Setelah itu, campurkan kedua bahan tersebut, lalu aduk hingga merata. Jika sudah, oleskan pada kulit wajah secara merata. Diamkan selama 10-15 menit. Kemudian bilas dengan air hingga bersih. Lakukan cara ini secara rutin disetiap 3 kali dalam seminggu.

4.    Bermanfaat Untuk Mencegah Penuaan
Susu ini dapat juga bermanfaat untuk mecegah penuaan sejak dini. Karena saya yakin semua orang ingin terlihat lebih muda. Caranya: sediakan susu dan pisang secukupnya. Setelah itu, haluskan daging pisang yang sudah matang dengan ditambahkan sedikit susu. Jika sudah, jadikanlah hal tersebut untuk masker wajah atau bisa dioleskan kewajah secara merata. Diamkan selama 10-15 menit. Kemudian bilas dengan air hingga bersih. Lakukan secara rutin perawatan ini disetiap 3 kali dalam seminggu.

5.    Bermanfaat Untuk Mengusir Jerawat
Jerawat ini ternyata dapat juga diatasi dengan memanfaatkan susu. Karena susu memiliki kandungan yang berkhasiat untuk mengusir jerawat. Caranya: sediakan susu secukupnya. Setelah itu, oleskan pada kulit wajah secara merata. Diamkan selama 10-15 menit. Kemudian bilas dengan air hingga bersih. Oh iya, cara ini pun bisa digunakan untuk menghilangkan noda hitam diwajah dan mengusir bakteri dan kotoran yang menyumbat dipori-pori kulit.

6.    Bermanfaat Untuk Mengatasi Kulit Berminyak
Kulit wajah Anda berminyak? Segerala atasi dengan memanfaatkan susu. Karena susu ini memiliki khasiat yang dapat dimanfaatkan untuk mengatasi minyak berlebih dikulit wajah. Jika tidak segera diatasi, minyak berlebih di wajah akan menjadikan tumbuhnya jerawat. Caranya: sediakan susu secukupnya. Setelah itu, oleskan pada wajah hingga merata. Diamkann hingga kering, lalu bilas dengan air hangat hingga bersih. Lakukan cara ini secara rutin 3 kali dalam seminggu.

7.    Bermanfaat Untuk Memutihkan Kulit Wajah
Kulit wajah yang putih, halus, dan bersinar ini dapat Anda dapatkan dengan memanfaatkan susu. Karena susu ini memang memiliki kandungan yang sangat baik untuk perawatan kulit khususnya memutihkan kulit wajah. Caranya: sediakan susu, madu, dan air lemon secukupnya. Setelah itu, campurkan semua bahan tersebut, lalu aduk hingga merata. Jika sudah, oleskan pada wajah secara  merata. Diamkan selama 15-20 menit. Kemudain bilas dengan air hangat hingga bersih. Lakukan cara ini secara rutin disetiap 2 kali dalam sehari.


!!!
Itulah beberapa manfaat susu untuk kulit wajah agar wajah dapat terlihat lebih cantik, halus dan bersinar. Semoga artikel ini dapat bermanfaat. Amin.
Sumber: http://www.merdeka.com/gaya/7-cara-untuk-dapatkan-kulit-cantik-dengan-susu.html

!!
Jangan lupa untuk terus berkunjung dan mengikuti update terbarunya dari blog Tips Kesehatan dan Kecantikan ini. Oh iya, jika Anda memiliki tips-tips yang lebih ampuh dari tips di atas, boleh dituliskan dikomentar. Selain itu juga, mohon dishare ketemen-temen Anda jika memang artikel ini sangatlah bermanfaat. Terimakasih.

“Jangan Bilang PHP Jika Belum Merasakan Manfaat dan Khasiatnya”


!
Jangan lewatkan artikel terkait dan sebelumnya, yaitu sebagai berikut:
•    Manfaat Madu Untuk Kesehatan
•    Manfaat Madu Bagi Kecantikan Kulit Wajah
•    Manfaat Madu Bagi Kulit
•    Manfaat Jeruk Nipis Untuk Kulit Wajah
•    Manfaat Madu Untuk Kecantikan

Sekian dan Terimakasih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar